Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Kaltara

Pastikan Perayaan Natal 2023 Berjalan Lancar, Polres Tarakan Pantau Keamanan Ratusan Gereja

by Prasetya
26/12/2023
in Kaltara, News
A A
Pastikan Perayaan Natal 2023 Berjalan Lancar, Polres Tarakan Pantau Keamanan Ratusan Gereja
Share on FacebookShare on Twitter

TARAKAN, CAKRANEWS – Guna memastikan perayaan Natal 2023 berjalan aman dan lancar,  Polres Tarakan melakukan pengamanan terhadap 100 gereja. Hal itu disampaikan Kapolres Tarakan AKBP Ronaldo Maradona.T.P.P.Siregar melalui Kabag OPS, AKP Muhammad Aris Kelana Putra, Selasa, 26 Desember 2023.

Pengamanan ini termasuk dalam Operasi Lilin Kayan 2023 sebagai upaya memastikan semua rangkaian perayaan Natal 2023 hingga Tahun Baru 2024 berjalan aman dan lancar.

RELATED POSTS

Sambut Libur Nataru, Pemerintah Berikan Diskon Tiket Kapal PELNI ke Semua Rute

Dua Tahun Menunggu, PT ISI Belum Bayar Lahan Meski Harga Turun Rp 1 M

“Pengamanan Natal 2023 ini tidak hanya dilakukan oleh TNI-POLRI tetapi juga melibatkan beberapa Ormas keagamaan (Ormas) yang ada di Kota Tarakan.  Langkah ini mencerminkan semangat persaudaraan antarumat beragama, membangun kebersamaan dalam menghormati perbedaan keyakinan,” ucap AKP Muhammad Aris Kelana Putra.

Pada Natal yang penuh berkat ini, lanjutnya, para pengurus dan anggota Ormas dari berbagai latar keagamaan hadir secara bersama-sama di gereja guna memastikan keamanan dan kenyamanan seluruh jemaat yang merayakan kelahiran Yesus Kristus.

Pemerintah dan aparat keamanan pun memberikan apresiasi yang tinggi terhadap keterlibatan Ormas-ormas keagamaan dalam menjaga keamanan Natal. Langkah ini diharapkan menjadi contoh bagi masyarakat luas tentang pentingnya saling menghormati dan bekerja sama dalam menjaga keberagaman di Indonesia.

“Dengan solidaritas Ormas-ormas keagamaan, perayaan Natal tahun ini diwarnai oleh semangat kebersamaan, saling menghargai, dan menjunjung tinggi nilai-nilai persaudaraan antarumat beragama. Semoga langkah-langkah ini dapat menjadi pondasi untuk memperkuat kedamaian dan toleransi di tanah air kita yang tercinta,” pungkasnya.

Tags: Natal 2023Polres Tarakan
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

Sambut Libur Nataru, Pemerintah Berikan Diskon Tiket Kapal PELNI ke Semua Rute

Sambut Libur Nataru, Pemerintah Berikan Diskon Tiket Kapal PELNI ke Semua Rute

by Prasetya
21/11/2025
0

JAKARTA, CAKRANEWS — Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan RI kembali meluncurkan program stimulus ekonomi untuk menyambut liburan Natal 2025 dan Tahun...

Dua Tahun Menunggu, PT ISI Belum Bayar Lahan Meski Harga Turun Rp 1 M

Dua Tahun Menunggu, PT ISI Belum Bayar Lahan Meski Harga Turun Rp 1 M

by Prasetya
21/11/2025
0

BULUNGAN, CAKRANEWS –  Pemilik lahan di Desa Tanah Kuning, Kecamatan Tanjung Palas Timur, Kabupaten Bulungan, kembali mendatangi kantor PT Indonesia...

Lapas Tarakan Geledah Kamar WBP, Sejumlah Barang Terlarang Disita

Lapas Tarakan Geledah Kamar WBP, Sejumlah Barang Terlarang Disita

by Prasetya
20/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Lapas Kelas IIA Tarakan menggelar razia kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) pada Rabu (19/11/2025) malam sebagai...

Regulasi Transportasi Online Kaltara Dimatangkan Lewat Kopdar

Regulasi Transportasi Online Kaltara Dimatangkan Lewat Kopdar

by Prasetya
20/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Upaya penataan transportasi online di Kalimantan Utara (Kaltara) mulai memasuki tahap penting. Dalam kopdar gabungan yang digelar...

Reses Muhammad Safri Dibanjiri Usulan, Warga Minta Pembangunan Jalan dan Gorong-Gorong

Reses Muhammad Safri Dibanjiri Usulan, Warga Minta Pembangunan Jalan dan Gorong-Gorong

by Prasetya
19/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS - Anggota DPRD Kota Tarakan, Muhammad Safri, kembali turun langsung ke tengah masyarakat dalam rangka reses masa persidangan...

Next Post
Gedung Mabes Polri (Foto : Humas Polri)

Survei Litbang Kompas: Kinerja Polri Raih Kepuasan Masyarakat 87,8 Persen

Penyelundupan 5 Kg Sabu Digagalkan Ditpolairud Polda Kaltara, BB Diduga Dari Malaysia

Penyelundupan 5 Kg Sabu Digagalkan Ditpolairud Polda Kaltara, BB Diduga Dari Malaysia

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • Mengenal Pasukan Gegana dan Pelopor dalam Tubuh Brimob Polri

    Mengenal Pasukan Gegana dan Pelopor dalam Tubuh Brimob Polri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 5 Bahasa Gaul Anak Tarakan, Nomor 4 Kocak Banget

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga Emas di Tarakan Melonjak, Cetak Rekor Tertinggi!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Lebih Dekat Sulaiman (Part 1): Anak Petani yang Sukses Menjadi Jenderal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • JOB Simenggaris Gelar Huluniversity di Tarakan, Ratusan Pelajar Antusias Belajar Dunia Migas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.