Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Kaltara

Jumat Curhat, Polres Nunukan Sambangi Pangkalan Ojek Imbau Jaga Keharmonisan Jelang Pemilu 2024

by Prasetya
27/10/2023
in Kaltara
A A
Jumat Curhat (Foto : Humas Polres Nunukan)

Jumat Curhat (Foto : Humas Polres Nunukan)

Share on FacebookShare on Twitter

NUNUKAN, CAKRANEWS –, Polres Nunukan menggelar program Jumat Curhat guna menyerap aspirasi dan masukan yang berhubungan tugas Kepolisian. Jumat Curhat kali ini dilakukan di Pangkalan Ojek Jalan Sei Jepun Kelurahan Mansapa Kecamatan Nunukan Selatan Kabupaten. Nunukan. Jumat 27 Oktober 2023.

Kapolres Nunukan AKBP Taufik Nurmandia diwakili KBO Sat Binmas IPDA Untung Darmo melaksanakan program Jumat curhat bersama warga Masyarakat, guna mendengarkan penyampaian masyarakat, menyerap informasi sekaligus menerima masukan untuk peningkatan kinerja Polri.

RELATED POSTS

Safri Serap Aspirasi Warga Karang Harapan, dari Rehabilitasi Posyandu hingga PJU

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

Program ini merupakan Program Bapak Kapolri yang dilaksanakan oleh seluruh jajaran Kepolisian di Indonesia, dengan maksud untuk menyerap informasi dan aspirasi atau keluhan apapun yang terjadi di lingkungan masyarakat.

Dalam sambutannya IPDA Untung mengajak masyarakat tetap menjaga keharmonisan, menjaga kamtibmas jangan terpengaruh dengan isu-isu yang belum jelas sumbernya. Terlebih saat ini kita akan menghadapi tahun politik sehingga jangan hanya karena berbeda pilihan mengakibatkan permusuhan dan perpecahan diantara kita.

“Warga diharapkan berperan aktif dalam menyampaikan informasi-informasi tentang kejadian yang terjadi di lingkungan masyarakat kepada pihak Kepolisian,”ucapnya.

Personil juga melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat untuk menambah wawasan tentang pemilu serentak dalam rangka meningkatkan partisipasi masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga kondusifitas keamanan selama tahapan pemilu 2023- 2024. “Harapan kami Pemilu 2024 berjalan kondusif, aman, dan lancar,”pungkasnya.

Tags: jumat curhatNnkNunukanPolres Nunukan
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

Safri Serap Aspirasi Warga Karang Harapan, dari Rehabilitasi Posyandu hingga PJU

Safri Serap Aspirasi Warga Karang Harapan, dari Rehabilitasi Posyandu hingga PJU

by Prasetya
15/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Anggota DPRD Kota Tarakan dari Fraksi Partai Demokrat, Mohammad Safri, menyerap berbagai aspirasi masyarakat saat menggelar reses...

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

by Prasetya
11/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Suasana kebersamaan mewarnai peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-3 Paguyuban Blitar Patria Kota Tarakan yang digelar di...

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

by Prasetya
10/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dukungan Badan Pengelola Dana Perkebunan (BPDP) terhadap penguatan sektor hilir kelapa sawit kembali dirasakan di Kalimantan Utara...

Petani Sawit Kaltara Didorong Olah Limbah Jadi Produk Bernilai

Petani Sawit Kaltara Didorong Olah Limbah Jadi Produk Bernilai

by Prasetya
09/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS– DPW Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) Kalimantan Utara menggelar Workshop Pengelolaan Minyak dan Limbah Kelapa Sawit bagi...

Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

by Prasetya
08/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dewan Pimpinan Wilayah Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (DPW APKASINDO) Provinsi Kalimantan Utara resmi memiliki kepengurusan baru...

Next Post
Berikut Link Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Pengadaan PPPK Nunukan

Berikut Link Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Pengadaan PPPK Nunukan

Tampang pelaku penyebar video bugil (Foto : Nunukan News)

Sebar Video Bugil Mantan Kekasihnya, Pria di Nunukan Ditangkap Polisi

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

    BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapal Indomaya Rute Tarakan-Tawau Beroperasi Mulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Harga Tiketnya di Bawah Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Safri Serap Aspirasi Warga Karang Harapan, dari Rehabilitasi Posyandu hingga PJU

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.