Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Headline

Bawaslu Kaltara Raih Predikat Informatif, Naik Satu Tingkat dari Tahun Lalu

by Ryan Virgiawan
10/11/2022
in Headline, Kaltara
A A
Bawaslu Kaltara Raih Predikat Informatif, Naik Satu Tingkat dari Tahun Lalu
Share on FacebookShare on Twitter

YOGYAKARTA, CAKRANEWS – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) meraih predikat ‘Informatif’ dari Bawaslu RI yang mengumumkan hasil monitoring dan evaluasi (monev) pelayanan informasi publik Bawaslu Provinsi Se-Indonesia Tahun 2022 pada Rabu 9 November 2022 di Yogyakarta.

Perjalanan meraih predikat Informatif pada tahun 2022 tidaklah mudah, Bawaslu Provinsi melalui beberapa tahapan penilaian dalam Monev Pelayanan Informasi Publik. Awalnya Bawaslu Provinsi diminta mengisi Self Assessment Questions (SAQ) terkait pelaksanaan Pelayanan Informasi yang telah dilaksanakan.

RELATED POSTS

JOB Simenggaris Gelar Huluniversity di Tarakan, Ratusan Pelajar Antusias Belajar Dunia Migas

Sambut Libur Nataru, Pemerintah Berikan Diskon Tiket Kapal PELNI ke Semua Rute

Dalam SAQ terdiri dari 54 pertanyaan yang harus diisi dengan jangka aktu pengisian dua minggu. Pertanyaan yang disampaikan berkaitan dengan Saran dan Prasarana, Ketersedian Informasi Publik, Komitmen Lembaga, Pelayanan Permohonan Informasi, dan Informasi-Informasi Kepemiluan.

Selanjutnya, Bawaslu Provinsi diminta memaparan Komitmen Lembaga dalam Pelayanan Informasi Publik serta inovasi yang telah dilakuan dalam mengoptimalkan pelayanan informasi yang dilakukan.

Tahun sebelumnya, Bawaslu Kaltara meraih predikat ‘Menuju Informatif’. Kemudian, pada 2022 ini naik satu tingkat hingga meraih predikat ‘Informatif’.

Anggota Bawaslu Kaltara yang juga Kordinator Divisi Penanganan Pelanggaran dan Data Informasi Fadliansyah menyampaikan rasa bangga atas kerja keras rekan–rekan Bawaslu Kaltara dan dukungan kesekretariatan sehingga mampu melakukan pelayanan informasi publik secara maksimal meskipun dengan jumlah personel terbatas.

Menurut Fadli, hal tersebut adalah bukti konkret komitmen dan kerja–kerja kolaboratif yang telah dibangun dengan semangat kolektif kolegial.

“Dalam mewujudkan Bawaslu Kaltara terpercaya, dalam pelayanan informasi publik Bawaslu Kaltara didasari pada tiga komitmen. Pertama, sumber daya manusia, kedua program, dan yang ketiga penganggaran,” kata Fadli.

Dalam memaksimalkan pelayanan informasi publik, Bawaslu Kaltara telah menciptakan aplikasi informasi Sistem Data dan Informasi (SIDATIN) yang terintegrasi dengan semua Bawaslu Kabupaten / Kota yang berada di wilayah Kalimantan Utara. “Kedepannya Bawaslu Kaltara akan lebih menfokuskan pada sosialisasi pada pihak – pihak yang berpotensi menjadi pemohon informasi, agar manfaat dari pelayanan informasi publik dapat dirasakan oleh semua pihak.” Pungkasnya.

Penganugrahan Keterbukaan Informasi Publik Bawaslu Provinsi Se-Indonesia merupakan rangkaian dari kegiatan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Data dan Informasi Bawaslu yang dilaksanakan di Hotel Grand Mercure Yogyakarta.

Tags: bawaslu kaltara
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

JOB Simenggaris Gelar Huluniversity di Tarakan, Ratusan Pelajar Antusias Belajar Dunia Migas

JOB Simenggaris Gelar Huluniversity di Tarakan, Ratusan Pelajar Antusias Belajar Dunia Migas

by Prasetya
25/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS — PT Joint Operating Body (JOB) Pertamina–Medco E&P Simenggaris menggelar program Huluniversity bertema "Cerita Dari Hulu, Inspirasi Untuk...

Sambut Libur Nataru, Pemerintah Berikan Diskon Tiket Kapal PELNI ke Semua Rute

Sambut Libur Nataru, Pemerintah Berikan Diskon Tiket Kapal PELNI ke Semua Rute

by Prasetya
21/11/2025
0

JAKARTA, CAKRANEWS — Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan RI kembali meluncurkan program stimulus ekonomi untuk menyambut liburan Natal 2025 dan Tahun...

Lapas Tarakan Geledah Kamar WBP, Sejumlah Barang Terlarang Disita

Lapas Tarakan Geledah Kamar WBP, Sejumlah Barang Terlarang Disita

by Prasetya
20/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Lapas Kelas IIA Tarakan menggelar razia kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) pada Rabu (19/11/2025) malam sebagai...

Regulasi Transportasi Online Kaltara Dimatangkan Lewat Kopdar

Regulasi Transportasi Online Kaltara Dimatangkan Lewat Kopdar

by Prasetya
20/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Upaya penataan transportasi online di Kalimantan Utara (Kaltara) mulai memasuki tahap penting. Dalam kopdar gabungan yang digelar...

Reses Muhammad Safri Dibanjiri Usulan, Warga Minta Pembangunan Jalan dan Gorong-Gorong

Reses Muhammad Safri Dibanjiri Usulan, Warga Minta Pembangunan Jalan dan Gorong-Gorong

by Prasetya
19/11/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS - Anggota DPRD Kota Tarakan, Muhammad Safri, kembali turun langsung ke tengah masyarakat dalam rangka reses masa persidangan...

Next Post
ASEAN Resmikan Timor Leste sebagai Anggota Baru Nomor 11

ASEAN Resmikan Timor Leste sebagai Anggota Baru Nomor 11

Pemeran Video Wikwik Kebaya Merah Ditangkap, Ini Identitasnya

Pemeran Kebaya Merah Alami Gangguan Jiwa, Kebal Hukum Lah Ini?

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • Mengenal Pasukan Gegana dan Pelopor dalam Tubuh Brimob Polri

    Mengenal Pasukan Gegana dan Pelopor dalam Tubuh Brimob Polri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga Emas di Tarakan Melonjak, Cetak Rekor Tertinggi!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • JOB Simenggaris Gelar Huluniversity di Tarakan, Ratusan Pelajar Antusias Belajar Dunia Migas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Lebih Dekat Sulaiman (Part 1): Anak Petani yang Sukses Menjadi Jenderal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 5 Gempa Bumi yang Mengguncang Tarakan, Tahun 1923 Paling Dashyat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.