Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Ekonomi

Cek Harga Jelang Nataru, Walikota Tarakan Sidak ke Pasar Gusher

by Redaksi
24/12/2021
in Ekonomi, Kaltara
A A
Cek Harga Jelang Nataru, Walikota Tarakan Sidak ke Pasar Gusher

Walikota Khairul saat melakukan sidak di pasar Gusher

Share on FacebookShare on Twitter

TARAKAN, cakra.news – Walikota Tarakan ditemani Kepala DKPP Kota Tarakan dan pihak lainnya melakukan sidak ke Pasar Gusher menjelang natal dan tahun baru 2022, Jumat (24/12/2021).

RELATED POSTS

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

Dijelaskan Khairul, harga barang pokok relative stabil, namun hanya satu barang yang mengalami kenaikan, yakni cabe.

Dikatakannya pula, harga cabe berada dikisaran 120-140 ribu.

Lanjutnya, secara nasional harga cabe memang lagi naik, yang disebabkan curah hujan yang tinggi sehingga daun-daun rontok.

“Cabe inikan naik secara nasional bukan karena spekulatif daerah Tarakan saja, jadi harga naik merata di setiap daerah,” ucapnya kepada awak media.

Kata Dia, mayoritas pedagang di Pasar Gusher mengambil cabe dari para petani lokal.

Merespon kenaikan cabe, Khairul menjelaskan bahwa pihaknya tengah berkomunikasi kepada Perumda, untuk menampung stok cabe yang berlebih di pasar.

“Semisal pedagang punya stok cabe banyak, agar dibeli saja dan ditampung. Selanjutnya, ketika hari-hari besar seperti ini bisa dilepas.

Jadi, kata Dia, semua pihak diuntungkan. Namun, hal ini belum berjalan sebab katanya menampung ini tidak bisa terlalu lama karena lombok mudah layu.

Kedepan, pihaknya akan berencana melakukan sidak lagi, sebab kata Dia hal ini perlu dilakukan di hari-hari besar, agar masyarakat terhindar dari punik buying.**

Pewarta : Ade Prasetia Cahyadi

Tags: Harga SembakoPasarSIdak
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

by Prasetya
11/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Suasana kebersamaan mewarnai peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-3 Paguyuban Blitar Patria Kota Tarakan yang digelar di...

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

by Prasetya
10/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dukungan Badan Pengelola Dana Perkebunan (BPDP) terhadap penguatan sektor hilir kelapa sawit kembali dirasakan di Kalimantan Utara...

Petani Sawit Kaltara Didorong Olah Limbah Jadi Produk Bernilai

Petani Sawit Kaltara Didorong Olah Limbah Jadi Produk Bernilai

by Prasetya
09/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS– DPW Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) Kalimantan Utara menggelar Workshop Pengelolaan Minyak dan Limbah Kelapa Sawit bagi...

Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

by Prasetya
08/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dewan Pimpinan Wilayah Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (DPW APKASINDO) Provinsi Kalimantan Utara resmi memiliki kepengurusan baru...

Satlantas Polres Tarakan Sambangi Sopir Truk, Ingatkan Keselamatan dan Kelengkapan Surat

Satlantas Polres Tarakan Sambangi Sopir Truk, Ingatkan Keselamatan dan Kelengkapan Surat

by Prasetya
06/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tarakan memberikan imbauan keselamatan berkendara kepada para sopir truk di kawasan Juata...

Next Post
Keluarga Korban Bakar Diri Menolak Autopsi, Langsung Dimakamkan di Sebengkok

Keluarga Korban Bakar Diri Menolak Autopsi, Langsung Dimakamkan di Sebengkok

Sampah Berserakan di Pinggir Jalan Menuju Polda Kaltara

Sampah Berserakan di Pinggir Jalan Menuju Polda Kaltara

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

    BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapal Indomaya Rute Tarakan-Tawau Beroperasi Mulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Harga Tiketnya di Bawah Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga Emas di Tarakan Melonjak, Cetak Rekor Tertinggi!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.