Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Ekonomi

Relawan Sulaiman Ajak Seluruh Pihak Berkompetisi Sehat di Pilkada 2024

by Prasetya
18/07/2024
in Ekonomi, News, Politik
A A
Relawan Sulaiman Ajak Seluruh Pihak Berkompetisi Sehat di Pilkada 2024
Share on FacebookShare on Twitter

TARAKAN, CAKRANEWS – Ketua Relawan Sulaiman Kota Tarakan, Hadi Candra mengajak seluruh pihak agar berkompetisi secara sehat pada kontestasi Pilkada Kaltara 2024.

Hal ini dilakukan untuk mendukung suksesnya Pilkada 2024 yang diprediksi akan menimbulkan persaingan ketat.

RELATED POSTS

Kapolres Tarakan Imbau Masyarakat Utamakan Keselamatan dan Ketertiban Saat Prosesi Padau Tujuh Dulung dalam Iraw Tengkayu

Banom dan Soko Pakuwaja Meriahkan Pawai Budaya Iraw Tengkayu XIV di Tarakan

“Mari kita berkompetisi secara sehat, menyampaikan ide dan gagasan untuk memajukan Kaltara ke depan,” kata Candra ditemui usai menghadiri kegiatan dialog luar stadio yang digelar RRI di Tarakan, pada Kamis 18 Juli 2024.

Menurutnya, pelaksanaan Pilkada serentak 2024 akan memunculkan banyak tantangan dan dinamika. Untuk itu, dibutuhkan sinergitas seluruh pihak untuk mengawal kesuksesan Pilkada.

Kesuksesan Pilkada, kata Candra, bukan hanya tanggung jawab penyelenggara melainkan pada semua pihak, termasuk masyarakat, tim sukses dan para bacalon kepala daerah.

Ia berharap seluruh pihak yang berkontestasi hendaknya bersaing secara sehat serta tidak menggunakan praktik yang mencederai demokrasi. Seperti politik uang, kabar bohong, dan politisasi isu suku, agama, ras, dan antargolongan.

“Kami juga berharap penyelenggara pemilu tidak tebang pilih dalam melakukan penindakan pelanggaran kepada salah satu bacalon,” katanya.

Candra menegaskan seluruh relawan Sulaiman di Kaltara berkomitmen berkompetisi secara sehat untuk menyukseskan Pilkada 2024.

“Komitmen kami juga dibuktikan tadi dengan tanda tangan deklarasi Pilkada damai 2024 setelah dialog,” pungkasnya.

Tags: bawaslu kaltaraKPU KaltaraPilgub Kaltara 2024Pilkada 2024
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

Kapolres Tarakan Imbau Masyarakat Utamakan Keselamatan dan Ketertiban Saat Prosesi Padau Tujuh Dulung dalam Iraw Tengkayu

Kapolres Tarakan Imbau Masyarakat Utamakan Keselamatan dan Ketertiban Saat Prosesi Padau Tujuh Dulung dalam Iraw Tengkayu

by Prasetya
12/10/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS– Menjelang puncak acara Iraw Tengkayu ke 14 tahun 2025 yang akan digelar Minggu 12 oktober 2025, di Pantai...

Banom dan Soko Pakuwaja Meriahkan Pawai Budaya Iraw Tengkayu XIV di Tarakan

Banom dan Soko Pakuwaja Meriahkan Pawai Budaya Iraw Tengkayu XIV di Tarakan

by Prasetya
11/10/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Semangat kebersamaan dan kemeriahan terpancar dari seluruh peserta yang turut menyukseskan Pawai Budaya, Kendaraan Hias, dan Kirab...

Lewat Pawai Iraw, PDAM Tarakan Kenalkan Keindahan Rumah Adat Tidung

Lewat Pawai Iraw, PDAM Tarakan Kenalkan Keindahan Rumah Adat Tidung

by Prasetya
11/10/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Perumda Air Minum Tirta Alam (PDAM) Tarakan ikut memeriahkan Pawai Budaya dalam rangka Festival Iraw Tengkayu 2025...

Kapolres Tarakan Serahkan Bantuan Material Bangunan untuk Rehab Rumah Warga

Kapolres Tarakan Serahkan Bantuan Material Bangunan untuk Rehab Rumah Warga

by Prasetya
10/10/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS– Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat, Kapolres Tarakan AKBP Erwin S. Manik, melalui Kanit Binmas Polsek Tarakan Barat, Ipda...

Bawaslu dan Kwarcab Pramuka Tarakan Tandatangani MoU Saka Adhyasta Pemilu

Bawaslu dan Kwarcab Pramuka Tarakan Tandatangani MoU Saka Adhyasta Pemilu

by Prasetya
10/10/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS– Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tarakan bersama Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kota Tarakan, sepakat membentuk Satuan...

Next Post
Butuh Dukungan Semua Pihak untuk Sukseskan Pilkada Kaltara 2024

Butuh Dukungan Semua Pihak untuk Sukseskan Pilkada Kaltara 2024

Penyelundupan 8 PMI Ilegal ke Malaysia Digagalkan

Penyelundupan 8 PMI Ilegal ke Malaysia Digagalkan

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • Lewat Pawai Iraw, PDAM Tarakan Kenalkan Keindahan Rumah Adat Tidung

    Lewat Pawai Iraw, PDAM Tarakan Kenalkan Keindahan Rumah Adat Tidung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bagaimana Sains dan Industri Kebahagiaan Mengendalikan Hidup Kita (Bagian I)

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Banom dan Soko Pakuwaja Meriahkan Pawai Budaya Iraw Tengkayu XIV di Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapal Indomaya Rute Tarakan-Tawau Beroperasi Mulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Harga Tiketnya di Bawah Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 5 Bahasa Gaul Anak Tarakan, Nomor 4 Kocak Banget

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.