Lagi-lagi Tarakan Kebobolan Daging Ilegal, Balai Karantina Ingatkan Penyakit Ngeri Ini
TARAKAN, CAKRANEWS - Masuknya daging ilegal secara terus-menerus meresahkan masyarakat kota Tarakan. Pasalnya, daging tersebut menimbulkan efek negatif kepada konsumen. ...