Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Headline

Innalillahi, Ada 2 WNI Tewas akibat Gempa Turki

by Ryan Virgiawan
15/02/2023
in Headline, News
A A
Innalillahi, Ada 2 WNI Tewas akibat Gempa Turki

Gempa Turki

Share on FacebookShare on Twitter

JAKARTA, CAKRANEWS – Pemerintah mengumumkan, bahwa ada dua Warga Negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban tewas akibat gempa yang terjadi di Turki, Senin 6 Februari 2023 lalu.

Menko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mengatakan, saat ini total korban tewas gempa Turki-Suriah mencapai lebih 36 ribu orang, dua di antaranya adalah WNI.

RELATED POSTS

Dana Aspirasi Terealisasi, Warga Karang Harapan Apresiasi Safri

Dengar Langsung Keluhan Warga Karang Anyar, Safri Siap Perjuangkan Aspirasi

“Dari WNI yang meninggal dunia di Turki hingga sekarang berjumlah dua orang. Sedangkan yang sudah dievakuasi sebanyak 123 orang dan sementara ditempatkan di shelter KBRI Ankara,” kata Muhadjir di Jakarta, Selasa 14 Februari.

Data mengenai jumlah korban tewas ini dilaporkan ke Jokowi oleh Muhadjir Effendy bersama dengan Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto.

Dalam arahannya, Jokowi meminta kepada Muhadjir untuk mengkoordinasikan pengiriman dua gelombang personel bantuan tenaga manusia untuk para korban.

Muhadjir menyebut kloter pertama dokter dan tenaga perawat dari Indonesia telah berangkat ke Turki pada 11 Februari dan kloter kedua pada 13 Februari 2023.

Untuk kloter pertama, Muhadjir menyebut jumlahnya mencapai 62 personel dengan perangkat peralatan pendukungnya. Lalu untuk kloter kedua berjumlah 181 personel untuk melakukan tugas-tugas perbantuan di sana, terutama untuk pertolongan SAR dan tenaga medis.

“Untuk pertolongan pertama terutama dibutuhkan dokter-dokter ortopedi, bedah ortopedi, dan pada berikutnya nanti insya Allah setelah tim pertama ini ditarik, akan kami kirim tahap kedua kemungkinan dokter-dokter yang khusus dan perawat, ahli kesehatan yang menangani penyakit-penyakit menular,” ujar Muhadjir.

Tags: gempa turki
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

Dana Aspirasi Terealisasi, Warga Karang Harapan Apresiasi Safri

Dana Aspirasi Terealisasi, Warga Karang Harapan Apresiasi Safri

by Prasetya
18/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Pelaksanaan reses Anggota DPRD Kota Tarakan Muhammad Safri mendapat sambutan positif dari warga Kelurahan Karang Harapan khususnya...

Dengar Langsung Keluhan Warga Karang Anyar, Safri Siap Perjuangkan Aspirasi

Dengar Langsung Keluhan Warga Karang Anyar, Safri Siap Perjuangkan Aspirasi

by Prasetya
17/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS - Suasana penuh keakraban mewarnai pelaksanaan reses anggota DPRD Kota Tarakan, Muhammad Safri di RT 57, Kelurahan Karang...

Safri Serap Aspirasi Warga Karang Harapan, dari Rehabilitasi Posyandu hingga PJU

Safri Serap Aspirasi Warga Karang Harapan, dari Renovasi Posyandu hingga PJU

by Prasetya
16/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Anggota DPRD Kota Tarakan dari Fraksi Partai Demokrat, Muhammad Safri, menyerap berbagai aspirasi warga saat menggelar reses...

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

by Prasetya
11/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Suasana kebersamaan mewarnai peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-3 Paguyuban Blitar Patria Kota Tarakan yang digelar di...

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

by Prasetya
10/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dukungan Badan Pengelola Dana Perkebunan (BPDP) terhadap penguatan sektor hilir kelapa sawit kembali dirasakan di Kalimantan Utara...

Next Post
Tips untuk Warga Kaltara, Ini 4 Cara Ampuh Cegah Kanker agar Anda Tak Cepat Mati

Tips untuk Warga Kaltara, Ini 4 Cara Ampuh Cegah Kanker agar Anda Tak Cepat Mati

Bharada E Jadi Tersangka Pertama Kasus Kematian Brigadir J

Hakim Vonis Bharada E 1,5 Tahun Penjara

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • Kabar Gembira! UMK Nunukan 2025 Naik, Segini Nominalnya

    Kabar Gembira! UMK Nunukan 2025 Naik, Segini Nominalnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Dengar Langsung Keluhan Warga Karang Anyar, Safri Siap Perjuangkan Aspirasi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ditpolairud Polda Kaltara Tangkap Oknum PNS di Bulungan Diduga Kurir Sabu, Barang Bukti Dimusnahkan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perayaan Natal PGI di Gereja HKBP Tarakan Berjalan Khidmat dan Penuh Suka Cita

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapal Indomaya Rute Tarakan-Tawau Beroperasi Mulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Harga Tiketnya di Bawah Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.