Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Internasional

Tolak Pembatasan Covid, Truk-truk Kontainer Blokir Perbatasan AS-Kanada

by Redaksi
09/02/2022
in Internasional
A A
Tolak Pembatasan Covid, Truk-truk Kontainer Blokir Perbatasan AS-Kanada

Demonstran berkumpul di depan Parliament Hill ketika pengemudi truk dan pendukung mereka terus memprotes mandat vaksin penyakit virus corona (COVID-19), di Ottawa, Ontario, Kanada, 8 Februari 2022. REUTERS/Blair Gable

Share on FacebookShare on Twitter

OTTAWA, cakra.news – Penyeberangan darat tersibuk dari Amerika Serikat ke Kanada mulai Selasa (8/2/2022) ditutup para pengemudi truk Kanada.

Mereka memblokir jalur tersebut untuk memprotes tindakan pengendalian pemerintah atas pandemi covid 19, Rabu (9/2/2022).

RELATED POSTS

Alumni UBT Ungkap Sisi Gelap Bekerja di Luar Negeri

#KaburAjaDulu Viral, Alumni UBT Berbagi Cerita Berkarir di Luar Negeri

Polisi Kanada juga mengatakan, Selasa malam penyeberangan perbatasan lain di Coutts, Alberta, telah ditutup oleh pengunjuk rasa untuk lalu lintas masuk dan keluar.

Para pengemudi truk menuntut diakhirinya mandat vaksin COVID-19 federal untuk lintas batas.

Mereka mulai memblokir jalan-jalan di ibukota Kanada, Ottawa, sejak 28 Januari lalu.

Sejak Minggu malam, polisi perlahan mengambilalih kendali, menyita ribuan liter bahan bakar dan memindahkan truk tangki minyak.

Wakil Kepala Polisi Ottawa Steve Bell mengatakan kepada wartawan pada hari Selasa bahwa polisi telah melumpuhkan banyak kendaraan berat yang mengambil bagian dalam blokade.

Dia mengatakan sekitar seperempat dari 418 kendaraan protes di pusat kota terdapat anak-anak di dalamnya, dan polisi prihatin dengan kesejahteraan mereka karena udara dingin, kebisingan, risiko karbon monoksida dan akses ke sanitasi.

Menteri Keamanan Publik Kanada Marco Mendicino mengatakan kepada wartawan bahwa dia telah berhubungan dengan walikota Windsor dan legislator lokal tentang blokade di Jembatan Duta Besar, yang menghubungkan Detroit, Michigan, dengan Windsor, Ontario.

“Kami akan terus bekerja agar rantai pasok yang melintasi Jembatan Duta Besar tetap berjalan, serta roda perekonomian kita tetap berputar,” katanya.

Kanada mengirimkan 75% ekspornya ke Amerika Serikat, dan jembatan tersebut biasanya menangani sekitar 8.000 truk sehari.

“Jelas gangguan ini telah meluas dalam lingkup di luar implementasi persyaratan vaksin,” kata sekretaris pers Gedung Putih Jen Psaki.

“Kami tentu saja berhubungan dengan rekan-rekan Kanada kami”, tambah Psaki.

Pemilik jembatan, Detroit International Bridge Co, mengatakan perdagangan internasional di jembatan itu perlu dilanjutkan secepat mungkin dengan cara yang mencerminkan rasa saling menghormati.**

Pewarta : Andi Surya
Sumber : Reuters

Tags: Amerika SerikatCovid 19Perbatasan
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

Alumni UBT Ungkap Sisi Gelap Bekerja di Luar Negeri

Alumni UBT Ungkap Sisi Gelap Bekerja di Luar Negeri

by Prasetya
23/02/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS - Dunia kerja memang memiliki banyak sisi gelap yang tak bisa dipungkiri. Eksploitasi tenaga kerja yang tak manusiawi,...

#KaburAjaDulu Viral, Alumni UBT Berbagi Cerita Berkarir di Luar Negeri

#KaburAjaDulu Viral, Alumni UBT Berbagi Cerita Berkarir di Luar Negeri

by Prasetya
19/02/2025
0

TARAKAN, CAKRANEWS - #KaburAjaDulu viral di media sosial. Tren ini berisikan saran dari berbagai diaspora Indonesia di luar negeri yang...

Ternyata Ini Alasan Shin Tae Yong Dipecat PSSI

Ternyata Ini Alasan Shin Tae Yong Dipecat PSSI

by Redaksi
06/01/2025
0

JAKARTA, CAKRANEWS - Shin Tae Yong resmi dipecat PSSI dari kursi pelatih Timnas Indonesia. Kepastian itu diungkap Ketua Umum PSSI...

Tampil di Australia, Pertamina EP Tarakan Field Tampilkan Inovasi Pengolahan Limbah Botol Plastik Rumput Laut

Tampil di Australia, Pertamina EP Tarakan Field Tampilkan Inovasi Pengolahan Limbah Botol Plastik Rumput Laut

by LLD
05/11/2024
0

TARAKAN – Program CSR unggulan PT Pertamina EP (PEP) Tarakan Field, yaitu Program Akar Basah (Aliansi Kerja Bebas Sampah), berhasil...

Mantap! Sulaiman Sudah Kantongi Rekomendasi 4 Partai

Mantap! Sulaiman Sudah Kantongi Rekomendasi 4 Partai

by Redaksi
27/06/2024
0

TARAKAN, CAKRANEWS - Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2024 akan...

Next Post
Pengunjuk Rasa Selandia Baru Blokir Jalan-jalan di Sekitar Parlemen

Pengunjuk Rasa Selandia Baru Blokir Jalan-jalan di Sekitar Parlemen

‘No to the IMF’, Ribuan Demonstran Tolak Kesepakatan Utang IMF di Argentina

'No to the IMF', Ribuan Demonstran Tolak Kesepakatan Utang IMF di Argentina

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.