Cakra News
Advertisement
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Headline

Dua Ledakan di Ibukota Uganda Menewaskan Sedikitnya Dua Orang

Redaksi by Redaksi
16/11/2021
in Headline, Internasional
A A
0
Dua Ledakan di Ibukota Uganda Menewaskan Sedikitnya Dua Orang

Kepulan asap di latar belakang stan ojek yang berada di dekat lokasi ledakan di Kampala, Uganda 16 November 2021. REUTERS/Abubaker Lubowa

Share on FacebookShare on Twitter

KAMPALA, cakra.news – Dua ledakan di pusat ibukota Uganda menewaskan sedikitnya dua orang dan membakar beberapa mobil, Selasa (16/11/2021).

Puing-puing kendaraan polisi di lokasi ledakan di Kampala, Uganda 16 November 2021. REUTERS/Abubaker Lubowa

NTV Uganda mengatakan telah terjadi dua ledakan, satu sangat ledakan dekat dengan parlemen dan satu lagi meledak di dekat kantor pusat polisi setempat.

RELATED POSTS

Ada Lawan Kah? Nih Potret Kapolda Kaltara Irjen Daniel Latihan Karate

PNS Kaltara Ingat, Nekat Bikin Bukber Ramadan Bakal Kena Sanksi Ini

Pasca ledakan, para anggota parlemen langsung dievakuasi.
Seorang reporter NTV Uganda mengatakan dia melihat dua mayat yang tergeletak, sementara penyebab ledakan itu masih belum jelas.

“Personel Palang Merah dan pemadam kebakaran langsung menuju ke Parliamentary Avenue,” kata stasiun itu di Twitter.

Seorang juru bicara militer Uganda, Brigadir Flavia Byekwaso, mengatakan kepada Reuters bahwa telah terjadi “beberapa” ledakan dan “banyak” korban namun dia masih menolak untuk memberikan rincian lebih lanjut.

Irene Nakasiita, juru bicara Palang Merah Uganda, mengatakan mereka akan merilis informasi tentang ledakan itu nanti, sementara juru bicara kepolisian Uganda tidak menanggapi permintaan komentar dari sejumlah jurnalis yang menghubunginya.

Tentara Uganda telah memerangi gerilyawan Al Shabaab yang terkait dengan Al Qaeda di Somalia sebagai bagian dari pasukan penjaga perdamaian Uni Afrika.

Al Shabaab telah melakukan beberapa pemboman mematikan di Uganda.
Bulan lalu, ISIS pertama kali mengklaim bertanggung jawab atas ledakan di Uganda. Bom itu dikemas bersamaan dengan pecahan peluru dan membunuh seorang pelayan di sebuah restoran.

Juga bulan lalu, polisi Uganda mengatakan seorang pembom bunuh diri meledak di sebuah bus, membunuh dirinya sendiri dan melukai beberapa orang.**

Pewarta : Andi Surya
Sumber : Reuters

Tags: Al ShabaabLedakanUganda
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

Ada Lawan Kah? Nih Potret Kapolda Kaltara Irjen Daniel Latihan Karate

Ada Lawan Kah? Nih Potret Kapolda Kaltara Irjen Daniel Latihan Karate

by Ryan Virgiawan
24/03/2023
0

KALTARA, CAKRANEWS - Di balik ramah dan murah senyumnya Kapolda Kalimantan Utara (Kaltara) Irjen Pol Daniel Adityajaya, diam-diam ternyata jago...

PNS Kaltara Ingat, Nekat Bikin Bukber Ramadan Bakal Kena Sanksi Ini

PNS Kaltara Ingat, Nekat Bikin Bukber Ramadan Bakal Kena Sanksi Ini

by Ryan Virgiawan
24/03/2023
0

JAKARTA, CAKRANEWS - Presiden Joko Widodo sudah dengan tegas melarang pejabat pusat maupun daerah, termasuk para PNS untuk menggelar buka...

Alhamdulillah, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadan Jatuh pada Kamis 23 Maret 2023

Alhamdulillah, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadan Jatuh pada Kamis 23 Maret 2023

by Ryan Virgiawan
22/03/2023
0

JAKARTA, CAKRANEWS - Pemerintah menetapkan bahwa 1 Ramadan 1444H akan jatuh pada Kamis 23 Maret 2023. Ketetapan itu berdasarkan hasil...

Ini Wajah Si Tua Bangka di Nunukan Pencuri Ponsel Milik Petani Rumput Laut

Ini Wajah Si Tua Bangka di Nunukan Pencuri Ponsel Milik Petani Rumput Laut

by Ryan Virgiawan
22/03/2023
0

NUNUKAN, CAKRANEWS - Polsek Nunukan mengamanan seorang pria paruh baya berinisial SU (53), yang berprofesi sebagai nelayan karena dugaan pencurian...

Warga Kaltara Siap-siap! Bisnis Baju Rombengan Bakal Digosok Rata oleh Polisi

Warga Kaltara Siap-siap! Bisnis Baju Rombengan Bakal Digosok Rata oleh Polisi

by Ryan Virgiawan
20/03/2023
0

JAKARTA, CAKRANEWS -Bisnis baju bekas ilegal alias rombengan yang menjamur di Indonesia telah menjadi perhatian serius pemerintah, termasuk kepolisian. Kapolri...

Next Post
Polisi Hong Kong Kerahkan Penjinak Bom ke Pengadilan

Polisi Hong Kong Kerahkan Penjinak Bom ke Pengadilan

Bupati Kunjungi Salah Satu Pengrajin Rotan Di Desa Pelita Kanaan

Bupati Kunjungi Salah Satu Pengrajin Rotan Di Desa Pelita Kanaan

Discussion about this post

Berita Terpopuler

  • Kemunculan Aliran Puang Nene di Bone yang Diduga Sesat, MUI: Kita Teliti Dulu

    Kemunculan Aliran Puang Nene di Bone yang Diduga Sesat, MUI: Kita Teliti Dulu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ada Lawan Kah? Nih Potret Kapolda Kaltara Irjen Daniel Latihan Karate

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Waspada! Marak Oknum PLN Gadungan Coba Tipu Masyarakat Tarakan untuk Ganti Meteran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Alasan Seseorang Menjadi Ateis, Nomor 2 Paling Berbahaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PNS Kaltara Ingat, Nekat Bikin Bukber Ramadan Bakal Kena Sanksi Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.