Cakra News
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
No Result
View All Result
Cakra News
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini
Home Headline

Tiket Mudik Ludes Terjual, Lion Air Siapkan Flight Tambahan

by Prasetya
23/04/2022
in Headline, Kaltara
A A
Ilustrasi Lion Air

Ilustrasi Lion Air

Share on FacebookShare on Twitter

TARAKAN,CAKRANEWS– Lion Air Group berencana menyediakan flight tambahan untuk rute dari dan ke Bandara Juwata, Tarakan jika memang diperlukan. Hal ini menyikapi tiket penerbangan yang ludes terjual hingga 1 Mei 2022 mendatang.

“Jika dibandingkan dua tahun sebelumnya, tahun ini memang terjadi peningkatan signifikan. Di 2020 dan 2021 hampir pasti pergerakan tidak ada. Harapannya, mudah-mudahan tahun ini dapat meningkat karena sudah ada pelonggaran,” ucap Muhammad Arif, Air Port Manager Lion Air Group kepada awak media di Bandara Juwata Tarakan, Jumat (22/4/2022).

RELATED POSTS

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

Menurutnya puncak peak season sudah mulai sejak Kamis (21/4/2022) kemarin dan akan terus berlangsung sampai 1 Mei 2022 mendatang. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan jumlah penumpang dan jumlah tiket yang habis terjual.

“Kecuali Batik Air masih ada 1-2 kategori kelas bisnis yang belum laku. Untuk kelas ekonomi, sampai 1 Mei habis terjual,” ujar Arif.

Suasana Bandara Juwata di musim mudik 2022
Suasana Bandara Juwata di musim mudik 2022

Padahal, lanjutnya, setiap hari pihaknya menyediakan 900 kursi penumpang khusus rute Tarakan. “Rute tersebut meliputi dari Tarakan ke Balikpapan, ke Jakarta, ke Surabaya setiap hari kami siapkan kurang lebih 900. Dengan enam kali penerbangan, ATR, boeing dua kali dan Batik Air satu kali,” kata dia.

Melihat lonjakan penumpang, lanjut Arif, pihaknya berencana akan mengupayakan flight tambahan selama masa peak season yang berlangsung sampai 1 Mei 2022. “Kalau pun ada paling satu flight. Karena permintaan juga gak signifikan. Ini masih kami coba kalkulasi, kalau memungkinkan kami akan tambah,” imbuhnya.

“Jadi prinsip orang Tarakan ini yang penting keluar dari Tarakan, entah itu ke Balikpapan, atau ke Jakarta. Karena di sana sudah banyak alternatif, ada bus ada pesawat lainnya dengan rute tujuan,” jelasnya.

Pewarta: Ade Prasetia Cahyadi

Tags: Bandara JuwataLion AirMudik 2022
ShareTweetShareSendShare

Related Posts

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

by Prasetya
11/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS — Suasana kebersamaan mewarnai peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-3 Paguyuban Blitar Patria Kota Tarakan yang digelar di...

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

by Prasetya
10/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dukungan Badan Pengelola Dana Perkebunan (BPDP) terhadap penguatan sektor hilir kelapa sawit kembali dirasakan di Kalimantan Utara...

Petani Sawit Kaltara Didorong Olah Limbah Jadi Produk Bernilai

Petani Sawit Kaltara Didorong Olah Limbah Jadi Produk Bernilai

by Prasetya
09/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS– DPW Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) Kalimantan Utara menggelar Workshop Pengelolaan Minyak dan Limbah Kelapa Sawit bagi...

Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

by Prasetya
08/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Dewan Pimpinan Wilayah Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (DPW APKASINDO) Provinsi Kalimantan Utara resmi memiliki kepengurusan baru...

Satlantas Polres Tarakan Sambangi Sopir Truk, Ingatkan Keselamatan dan Kelengkapan Surat

Satlantas Polres Tarakan Sambangi Sopir Truk, Ingatkan Keselamatan dan Kelengkapan Surat

by Prasetya
06/01/2026
0

TARAKAN, CAKRANEWS – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tarakan memberikan imbauan keselamatan berkendara kepada para sopir truk di kawasan Juata...

Next Post
Gubernur Kaltara Zainal Paliwang resmikan pembangunan Pelabuhan Bunyu

Instruksi Gubernur Zainal: Pantau Harga Sembako, Awasi!

Asian Games 2022 Bakal Ditunda, Ini Penyebabnya

Asian Games 2022 Bakal Ditunda, Ini Penyebabnya

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Populer

  • BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

    BPDP Dorong Hilirisasi Sawit di Kaltara, Petani Diminta Tak Lagi Jadi Penonton

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • HUT ke-3 Blitar Patria Tarakan, Perkuat Kebersamaan dan Sinergi Daerah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapal Indomaya Rute Tarakan-Tawau Beroperasi Mulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Harga Tiketnya di Bawah Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Resmi Dilantik, Muhammad Khoiruddin Siap Jadikan DPW APKASINDO Kaltara Jadi Rumah Besar Petani Sawit 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga Emas di Tarakan Melonjak, Cetak Rekor Tertinggi!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Berita

  • Advetorial
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kaltara
  • Leisure
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Opini
  • Politik
  • Story

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Iklan & Advetorial

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Kaltara
  • Leisure
  • Story
  • Advetorial
  • Opini

© 2021 PT. Cakra Media Mandiri Indonesia.